Bapak Krisna – by email Saya peternak mandiri ayam broiler dari Blitar, saya ingin menanyakan apa yang terjadi pada ayam saya yang tampak gemetar dan dan sempoyongan? Sampai saat ini ayam saya sudah mati 50 ekor dari populasi 700 ekor,
Menelusuri Gejala Broiler Bergetar dan Sempoyongan
