Harga 27 Juli 2017

Bapak Pijafiza Email: pijafiza@yahoo.com Saya memiliki peternakan ayam pedaging umur 15 hari. Apakah tirai harus dibuka atau dibiarkan tertutup saat malam hari? Apabila dibuka, apakah ayam akan kedinginan dan mudah sakit?
Bapak Anwar Malang – Jawa Timur Mengapa dalam pemeliharaan ayam petelur perlu melakukan force molting? Bagaimana penanganannya apabila terjadi penurunan berat badan dan produksi akibat force molting?
Ngorok atau bahasa kerennya CRD (Chronic Respiratory Disease) bagi manusia bisa jadi hanya sebatas gangguan kesehatan ringan. Namun, lain ceritanya bagi unggas. CRD adalah penyakit yang menyerang saluran pernapasan ayam dan bersifat kronis. Disebut “kronis” karena penyakit ini berlangsung secara
Edisi 07/17 CRD: Ngorok yang Masih jadi Momok Dalam dunia perunggasan, semua peternak pasti sudah tidak asing lagi dengan penyakit ngorok atau CRD. Penyakit ini bisa menyerang ayam apa aja, terutama ayam pedaging dan petelur komersial. Penyakit CRD juga
Edisi 08/17 Pertumbuhan Pesat, Peternak Untung Saat ini, genetik ayam broiler telah berkembang pesat. Untuk mencapai bobot badan 2,19 kg, ayam broiler hanya perlu waktu 35 hari dengan konversi pakan/FCR (feed conversion ratio) lebih kecil yakni 1,53 – 1,6